Soal 1:
Diketahui pada suhu tertentu dan dalam wadah 1 liter terjadi reaksi kesetimbangan:H2 (g) + I2 (g) --> 2HI (g) Kc = 0,5
Konsentrasi I2 yang diperlukan agar saat kesetimbangan terdapat H2 sebanyak P mol/liter dan HI sebanyak Q mol/liter adalah ….
Pembahasan Soal 1:
Soal 2:
Pada pemanasan 1 mol gas SO3 dalam ruang yang volumenya 5 liter diperoleh gas O2 sebanyak 0,25 mol. Pada keadaan tersebut tetapan kesetimbangan Kc adalah ....
A. 0,01
B. 0,05
C. 0,25
D. 10,00
E. 20,00
Posting Komentar
Terimakasih telah berkenan memberikan komentar pada artikel ini